Kamis, 23 Maret 2023

Rekomendasi Carter Drop Surabaya - Malang yang Buka 24 Jam

Yurike Metriani
18 Mar 2023 | 11:22 WIB
BAGIKAN
Ilustrasi foto traveling. (Foto: Dok. Pexels)
Ilustrasi foto traveling. (Foto: Dok. Pexels)

MALANG, investor.id - Kota Malang termasuk salah satu kota yang sering dikunjungi oleh wisatawan maupun pendatang dari luar kota bahkan luar negeri, karena berbagai destinasi wisata menarik yang ada di Malang. Tidak heran jika terdapat banyak layanan jasa travel Surabaya Malang yang tersedia di Malang untuk memenuhi kebutuhan pulang pergi para wisatawan tersebut.

Biasanya, layanan travel atau carter drop Surabaya Malang yang banyak dicari adalah yang buka selama 24 jam. Pasalnya, jadwal keberangkatan maupun pulang wisatawan seringkali tidak menentu, sehingga jasa layanan carter drop Surabaya - Malang yang buka 24 jam banyak dicari. Dengan layanan carter drop yang selalu buka, nantinya akan memudahkan dalam menyesuaikan jadwal carter dengan jadwal keberangkatan.

Jika Anda sedang mencari carter drop Surabaya - Malang yang buka 24 jam di Malang, berikut adalah rekomendasinya : 

  1. Nahwa Travel Malang

    Advertisement

Rekomendasi pertama carter drop Surabaya - Malang yang buka 24 jam di Malang adalah Nahwa Travel. Di Nahwa Travel, customer service selalu online selama 24 jam sehingga pemesanan dapat dilakukan kapan pun, Anda bisa mengatur sendiri sesuai dengan jadwal Anda.

Selain itu, Nahwa Travel juga menyediakan jasa driver yang berpengalaman dan siap melayani kapan saja serta menjemput Anda tepat waktu.

Alamat : Jl. Angklung No.5, Tunggulwulung, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65143, Indonesia

Jam Buka : Buka 24 Jam

Telepon : 082230333144

  1. Attaya Indonesia Tour and Travel

Attaya Indonesia menyediakan berbagai layanan tour dan travel dengan paket lengkap khusus bagi Anda yang akan berlibur ke Kota Malang, Kota Batu, Surabaya, dan sekitarnya. Attaya Indonesia buka selama 24 jam dari Senin hingga Minggu sehingga dapat melayani carter kapan saja.

Alamat : Jl. Raya Jetis Gg. Sidodadi No.7, RT.02/RW.10, Jetis, Mulyoagung, Kec. Dau, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65151

Jam Buka : Buka 24 jam

Telepon : 082229474835

  1. Bima Trans Malang

Bima Trans Malang merupakan salah satu jasa carter drop Surabaya - Malang yang buka selama 24 jam. Layanan customer service di Bima Trans Malang selalu aktif selama 24 jam non stop untuk melayani pemesanan dan memberikan solusi bagi para customer. Selain itu, tersedia juga driver profesional dan ramah yang siap kapan saja melayani Anda.

Alamat : Jl. Simp Jl. Simpang Sulfat Selatan No.:8, Pandanwangi, Kec. Blimbing, Kota Malang, Jawa Timur 65122

Jam Buka : Buka 24 Jam

Telepon : 081330748871

  1. Abimanyu Travel

Abimanyu Travel menyediakan layanan carter drop Surabaya Malang yang ready selama 24 jam setiap harinya. Di Abimanyu Travel, tersedia banyak jadwal keberangkatan yang bisa dipilih sehingga Anda bisa menyesuaikan dengan jadwal Anda kapan saja. Anda akan dijemput sesuai dengan jam yang dijanjikan dengan driver yang ramah serta pelayanan yang cepat.

Alamat : Perum New, Jl. Watu Gede No.26, Krajan, Watugede, Kec. Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65153

Jam Buka : Buka 24 Jam

Telepon : 081230071652

  1. NayFa Travel

Nayfa Travel merupakan penyedia jasa carter drop Surabaya - Malang yang juga melayani persewaan mobil. Di sini Anda bisa memesan carter kapanpun ketika Anda butuh selama 24 jam karena NayFa Travel selalu buka selama 24 jam setiap harinya.

Alamat : Griya Sampoerna C2 No 1, Telasih, Kepuharjo, Kec. Karang Ploso, Kabupaten Malang, Jawa Timur 65152

Jam Buka : Buka 24 Jam

Telepon : 082330200031

Demikianlah tadi beberapa rekomendasi  carter drop Surabaya - Malang yang buka 24 jam di Malang.

Editor: Yurike Metriani (yurikemetriani@gmail.com)

Baca Berita Lainnya di GOOGLE NEWS

BAGIKAN

Berita Terkait


Berita Terkini


Market 28 menit yang lalu

Likuiditas Start-up Teknologi Disorot, GOTO Aman?

Kondisi ekonomi global saat ini berdampak pada persepsi publik terhadap likuiditas perusahaan teknologi, salah satunya GOTO. Amankah?
Finance 1 jam yang lalu

Ekonom Proyeksi BI Pertahankan Suku Bunga 5,75% Sepanjang 2023

Ekonom Bank Mandiri Faisal Rachman memproyeksi Bank Indonesia (BI) akan mempertahankan suku bunga acuan (BI7DRR) sebesar 5,75% tahun ini.
National 2 jam yang lalu

Tokoh Punokawan dan Pandawa Melandasi Konsep Buku Entrepreneurial Marketing

Simbol Punokawan dan Pandawa membawa pendekatan entrepreneurial marketing untuk menjawab kondisi dinamis dari tahun ke tahun.
Business 3 jam yang lalu

Riset Snapcart: Gratis Ongkir Jadi Daya Tarik Konsumen untuk Belanja Online

Penawaran menarik khususnya gratis ongkir sepertinya akan selalu menjadi salah satu kunci daya tarik utama
International 3 jam yang lalu

Bank Sentral Swiss Naikkan Suku Bunga 50 bps di Tengah Kekacauan

Bank sentral Swiss (Swiss National Bank/ SNB) menaikkan suku bunga acuannya sebesar 50 basis poin (bps) pada Kamis (23/3).
Copyright © 2023 Investor.id